Cara memperbaiki jam dinding rusak mati total

Cara cepat memperbaiki jam dinding mati total - jam dinding merupakan alat penunjuk waktu yang akurat maka dari itu banyak rumah rumah yang memasang dan memajang jam dinding di ruang tamu maupun di ruang tidur kita, pada dasarnya jam di bedakan menjadi 2 antara lain jam dinding analog yaitu jam yang mempunyai skala waktu penunjukanya menggunakan jarum dan jam digital yaitu menggunakan huruf digital yang ada pada layarnya.
Tanda tanda jam dinding rusak bisa kita ketahui dengan cara melihat gerak jarum jam, apabila gerakan putaran jam dinding lambat tidak seauai standarnya maka bisa kita pastikan jam tersebut rusak begitu juga bila jarumnya tidak bergerak sama sekali maka jam tersebut mati atau rusak.

Cara memperbaiki jam dinding yang jarumya tidak bergerak makanyang harus kita lakukan adalah dengan melepas casing jam dan lihat pada bagian mesin jam nantinya di situ akan ada baterai maka selanjutnya kita periksa tegangan yang ada pada baterai tersebut apabila baterai teganganya lemah maka segeralah menggantinya dengan yang baru harga baterai jam dinding yang berukuran A3 biasanya di jual seharga 400.000 (Merk Eneloop) rupiah saja perpasang (baterai yang bisa di isi ulang)apabila baterai yang kita beli merk alkaline maka harganyapun akan sedikit lebih mahal bila di bandingkan harga baterai biasa.
Baterai Eneloop

Cara ini juga bisa kita lakukan apabila jarum penunjuk jam dinding telat berjalan ini di akibatkan daya baterainya mau habis dan segera ganti dengan baterai yang baru, ada beberapa penyebab jam dinding mati total walaupun baterai sudah kita ganti yaitu melakukan pemeriksaan pada mesin jam dinding cek pada bagian spul nya lilitan yang ada di bagian dalam mesin jam periksa solderannya apabila solderan terlihat lepas maka yang harus kita lakukan adalah menyambung ulang kabel tersebut dengan cara menyolder dan jangan lupa untuk membersihkan rangkaian geraknya.

Cara membersihkan rangkaian gerak yang terlihat kotor dan berkarat kita semprotkan dengan wd alat pembersih karat apabila mesin jam sudah tidak bisa kita perbaiki maka langkah terahkir adalah membeli mesin jam harga mesin jam dinding sangatlah murah di toko jam alat ini di jual sekitar 15.000 rupiah saja.
Tetapi kita bisa memilih mesin jam dinding yang memiliki kualitas bagus tandanya bila jarum bergerak maka tidak ada suaranya maka mesin tersebut bagus.

1 Komentar

Terima Kasih Telah Berkunjung Di SindoGlamor blog ini berisi tentang informasi terkini dan menyediakan kumpulan resep masakan indonesia,kesehatan dapatkan juga kumpulan biodata artis,tips cara memasak dan informasi seputar batu akik.

Posting Komentar
Lebih baru Lebih lama