Software mengatasi sinyal Wifi yang Lemah

Media Informasi-   Terkadang bila kita berkunjung di suatu tempat perbelanjaan ataupun bandara pasti ditempat tersebut terdapat sinyal wifi pasti kita akan menggunakan layanan wifi gratisan tersebut buat Browsing melalui perangkat laptop,tablet,maupun hp dan
Tahukah anda bahwa ada sebuah aplikasi pembantu wifi dalam menangkap sinyal yang lemah atau jauh dari jangkauan card wifi laptop anda.Namanya adalah Xirrus Wi-Fi Inspector.Softwareuntuk mengatasi hal tersebut berperan membantu anda dalam mengatasi sinyal Wifi atau Wirelles yang anda gunakan.Aplikasi ini akan menjangkau sinyal wifi yang berada disekitar anda.

 
Xirrus W-Fi Inspector
Dan otomatis Xirrus ini akan menampilkan jarak sinyal yang berada disekitar kita.
Xirrus W-Fi Inspector bekerja untuk Windows Xp,Vista, dan Win 7 sedangkan Win 8 belum dikeluarkan sekarang menurut situs resminya.Biasanya program Xirrus ini akan membantu Card Wifi di Laptop anda untuk memonitoring  dan menjangkau area sekitar WIFI.Setelah Xirrus Wi-Fi Inspector menscan wifi di area anda,maka otomatis aplikasi ini akan menampilkan secara detail informasi dari sinyal WIFI tersebut.Informasinya dapat berupa router apa yang digunakan atau apakah WIFI bersifat secured atau ensecured serta informasi lainnya yang ditampilkan dari masing-masing WIFI tersebut.
Aplikasi ini memuat seperti dibawah ini :

    Mencari jaringan WIFI/Hotspot.
    Mengelola dan Pemecahan Masalah Koneksi WIFI
    Memverifikasi Cakupan WIFI.
    Menemukan Perangkat WIFI.
    Memvefikasi pengaturan AP.


 Ini Adalah Media Informasi

Terima Kasih Telah Berkunjung Di SindoGlamor blog ini berisi tentang informasi terkini dan menyediakan kumpulan resep masakan indonesia,kesehatan dapatkan juga kumpulan biodata artis,tips cara memasak dan informasi seputar batu akik.

إرسال تعليق (0)
أحدث أقدم